Profile picture for user hamidafriansyah02
Indonesia

Mengolah sampah plastik menjadi ECOBRICK

Kelola sampah dengan bijak untuk menjaga bumi kita. Mulai dari memilah, mendaur ulang, dan mengurangi penggunaan plastik. Tindakan kecilmu berdampak besar bagi lingkungan dan masa depan. Mari bertanggung jawab dan inspirasi orang lain!
Saya dan teman-teman menjalani proyek untuk mengurangi sampah plastik dengan membuat ECOBRICK dari plastik yang dikumpulkan. ECOBRICK ini bisa dijual dan dimanfaatkan untuk membuat kursi, meja, hiasan, dan bahkan sebagai pengganti batu bata bangunan, sehingga mengurangi sampah plastik yang terbuang sia-sia.
Dari proyek ini, kita dapat belajar bahwa sampah plastik yang dikelola dengan kreatif dapat menjadi sumber daya yang berguna. Selain mengurangi limbah, inovasi seperti ECOBRICK menunjukkan bahwa sampah plastik dapat diubah menjadi produk bernilai ekonomis dan fungsional, seperti kursi, meja, hiasan, dan bahan bangunan. Proyek ini juga mengajarkan pentingnya kesadaran lingkungan dan tanggung jawab individu dalam mengatasi masalah sampah.
Started Ended
Number of participants
30
Service hours
1220
Beneficiaries
100
Location
Indonesia
Topics
Better Choice
Communications and Scouting Profile
Partnerships

Share via

Share