Profile picture for user abdulah
Indonesia

Peran pramuka terhadap pantai dan laut

Banyaknya sampah yang berserakan di bibir pantai dan kerapnya abrasi yang terus menurus sehingga menggerakan saya dan teman -teman untuk membersihkan sampah sampah yang berserakan dan menanam kembali bibit pohon mangrove

Sampah yang berceceran yang ada di bibir pantai membuat pemandangan yang semulanya asri menjadi kotor. Saya mengajak anggota saka wira kartika kodim 0604 karawang mengadakan giat pembersihan sampah dan penanaman bibit pohon mangrove di pantai pasir putih cilamaya karawang. Dengan adanya giat ini bisa menjadi pemicu agar warga sekitar dan orang orang peduli terhadap lingkungan tidak membuang sampah sembarangan dan terus menanam bibit pohon mangrove sehingga tidak membuat abrasi.

Kita harus peduli terhadap lingkungan dan sadar atas pentingnya menjaga kebersihan dan mencegah terjadinya abrasiĀ  dan selalu memotivasi kawan dan warga sekitar agar terus tetap peduli menjaga lingkungan agar kelak keindahan pantai tidak akan hilang sampai selamanya

Number of participants
25
Service hours
100
Beneficiaries
1000
Location
Indonesia
Topics
Youth Engagement
Youth Programme
Nature and Biodiversity
SDGS

Share via

Share