Pembersihan dan pengelolaan sampah plastik

Lingkungan yang bersih dan asri serta pengolahan sampah plastik yang baik

Kami mengawali kegiatan dengan berpencar ke berbagai area di sekitar sekolah untuk membersihkan/memungut sampah yang berserakan Kemudian kami mengumpulkan tempat sampah yang ada di kelas-kelas sekitar untuk di pilah isinya, lalu mengumpulkannya di satu tempat bersamaan dengan sampah yang kami pungut Untuk sampah plastik kami mengolahnya menjadi Ecobrick, dengan memotong sampah plastik menjadi kecilĀ² kemudian di masukkan ke dalam botol plastik

Lingkungan semakin bersih dan sampah terpilah dengan baik

Number of participants
12
Service hours
48
Beneficiaries
250
Location
Indonesia
Topics
Healthy Planet
Nature and Biodiversity
Partnerships
Initiatives
Environment and Sustainability

Share via

Share