menanam untuk keberlanjutan
Ada begitu banyak alasan untuk mencintai bumi! Bumi adalah rumah kita, tempat di mana kita hidup dan berkembang. Cintai bumi karena keindahan alamnya yang memukau, keanekaragaman hayatinya yang menakjubkan, dan karena tanggung jawab kita untuk menjaga lingkungan agar tetap lestari bagi generasi mendatang. Semoga kita bisa memberikan yang terbaik untuk bumi kita ini.
dengan menanam 3 macam pohon yang berdampak besar untuk kedepannya misal pohon berbatang keras dan akar tunjang untuk menjaga ekosistem untuk hewan hewan terbang untuk hidup serta bertujuan mereboisasi lingkungan tandus untuk melestarikan ekosistem tumbuhan pada lingkungan sekitar
banyak makna yang bisa di ambil dari kegiatan ini
1. kesadaran manusia terhadap lingkungan
2. tanggung jawab bersama untuk melestarikan ekosistem lingkungan
3. pentingnya konversi yang mungkin membantu menjaga ekosistem flora dan fauna yang mungkin terncam punah
4. mengisnpirasi dan kolabrorasi bersama untuk menjaga keberlangsungan hidup manusia