Profile picture for user alan191
Indonesia

Bregerak untuk lingkungan yang lebih baik

Dengan adanya visi misi baru dari kota Pemalang kami dari Pramuka pangkalan SMP negeri 1 randudongkal, menjalankan visi Pemalang Bercahaya(Bersih,cakap,Handal,Mulia), dengan misinya RHAPSODI (Resik,Hijau,Apik,Peduli,Silahturahmi,Organisatoris,Ihklas.dengan visi dan misi tersebut kami Pramuka SMP negeri 1 randudongkal melakukan kegiatan bergotong royong membersihkan area sekitar pasar randudongkal.

Pada saat pukul 07.00 pagi hari, kami berkumpul di sekolah SMP negeri 1 randudongkal lalu melaksanakan briefing dan doa bersama sebelum melakukan kegiatan, kemudian tepat pada pukul 07.20 kamu berangkat ke depan area pasar randudongkal, lalu pada pukul 07.30 kamu memulai kegiatan kami untuk memungut dan membersihkan area sekitar pasar dan jalanan, hingga pada pukul 09.00 kami menyudahi kegiatan kami dan kembali pulang ke Sekolah SMP negeri 1 randudongkal

Dari Kegiatan ini kami menyadari betapa perlunya kita untuk menjaga dan merawat lingkungan sekitar karena kami banyak menemui sampah sampah seperti rokok dan sampah sampah yang berpotensi merusak lingkungan dan tanaman di tanah, Tolong buang sampahmu pada tempatnya karena dengan kamu mengotori lingkunganmu kamu telah mengotori dirimu sendiri.

Number of participants
59
Service hours
2
Beneficiaries
1000
Location
Indonesia
Topics
Healthy Planet
Health lifestyles
Youth Engagement

Share via

Share