Profile picture for user nurjulis ali
Indonesia

ayo menanam pohon untuk bumi kita

salah satu solusi untuk menghemat energi. Pasalnya, pohon dapat membuat udara menjadi lebih segar dan sejuk, hingga mengurangi polusi. Manfaatnya ini dapat mengurangi penggunaan alat elektronik, seperti pendingin ruangan (AC) hingga kipas angin yang memerlukan energi besar.
kegiatan dilaksanakan di halaman sekolah
seluruh peserta didik, guru dan masyarakat yang tinggal di dekat sekolah
Menanam pohon merupakan bentuk kepedulian dan kecintaan manusia terhadap bumi. Dengan pohon dan hutan yang baik, maka akan memberikan kesejahteraan yang baik pula untuk manusia.
Number of participants
30
Service hours
60
Beneficiaries
100
Location
Indonesia
Topics
Better Choice

Share via

Share