Santunan Anak Yatim dan Lansia yang kurang Mampu

Kami melihat banyak anak anak yang telah kehilangan peran seorang ayah dan berdampak pada ekonomi keluarga mereka dan juga beberapa lansia yang sudah tak mampu untuk bekerja maksimal dari itu kami ingin membantu menyisihkan harta kami untuk membantu mereka yang kurang mampu
Pada hari pertama kami yaitu 31 maret kami merancang kegiatan ini dan melakukan survei dari melihat kebutuhan masyarakat sekarang dan juga target target yang akan di tuju ke masyarakat, hari kedua menyiapkan paket sembako yang akan di bagikan yaitu 70 box, dan di hari ketiga pelaksanaan santunan
Kami belajar bagaimana caranya untuk bisa berbagi dan saling membantu untuk mereka yang membutuhkan
Started Ended
Number of participants
20
Service hours
18
Beneficiaries
10
Location
Indonesia
Topics
Humanitarian action
SDGS
Initiatives
Peace and Community Engagement

Share via

Share