Profile picture for user akmal alfarizzi
Indonesia

Pelayanan di Stasiun Kereta Api Kiaracondong

Aksi nyata serta bentuk pengamalan dari Tri Satya dan Dasa Darma Pramuka dalam membantu masyarakat secara langsung saat Kepadatan arus mudik 2024 di Stasiun Kereta Api Kiaracondong Kota Bandung. Kegiatan ini adalah kegiatan sosial yang bertujuan untuk menumbuhkan rasa tolong menolong dan bentuk kepedulian sesama manusia.
Lokasi Karya Bakti Lebaran ini dilaksanakan di Stasiun Kereta Api Kiaracondong. Kegiatan ini diawali dengan apel Pembukaan seluruh relawan KBL Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung bersama dengan pihak Stasiun KAI Kiaracondong dan dilanjutkan dengan
Sebagai anggota Pramuka, tolong menolong adalah hal yang wajib dilakukan kapanpun dan dimanapun, banyak hal baru yang didapatkan saat melakukan kegiatan Karya Bakti Lebaran 2024 ini, diantaranya adalah mengetahui bagaimana cara memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat dan belajar bagaimana memberikan informasi secara efektif serta pembelajaran tentang bagaimana memimpin suatu kelompok dalam relawan saat berkegiatan
Started Ended
Number of participants
12
Service hours
18
Beneficiaries
216
Location
Indonesia
Topics
Civic engagement
Communications and Scouting Profile

Share via

Share