Bersama Lebih baik
Kami ingin ikhtiar nan dilakukan dapat meringankan orang-orang nan tengah dilanda musibah.
Kami melakukan survei dan mencari tahu apa yang diperlukan. Kemudian kami mengumpulkan bahan-bahan makanan untuk disalurkan. Ketika semua sudah siap baru kami membagikannya ke masyarakat yang terkena banjir.
Pelajaran yang didapat:
1. Menerapkan ajaran agama Islam.
2. Dapat mengamalkan janji pramuka.
3. Menumbuhkan rasa empati atau sosial.