Indonesia

Aksi Membersihkan Mushola pasca kegiatan KSI 2025

membersihkan mushola bersama-sama membangun kebersamaan dan kepedulian umat

Membersihkan mushola meliputi menyapu, mengepel, membersihkan sajadah, dan peralatan sholat, dilakukan oleh peserta KSI bersama panitia setelah jalan sehat, di dalam dan sekitar area mushola, untuk menjaga kebersihan dan kenyamanan tempat ibadah, dengan menggunakan alat kebersihan (sapu, pel, kain lap) membersihkan lantai dan tempat wudhu, lalu merapikan kembali semua peralatan sholat dengan tertib.

Melalui kegiatan membersihkan mushola, kami belajar tentang tanggung jawab bersama, kebersamaan, dan pentingnya menjaga kebersihan tempat ibadah agar tercipta kenyamanan dan kekhusyukan dalam beribadah.

Started Ended
Number of participants
94
Service hours
6
Beneficiaries
94
Location
Indonesia
Topics
Humanitarian action
Clean Energy
Health lifestyles

Share via

Share