Profile picture for user Novanto ramadan_1
Indonesia

Pelayanan Kesehatan & Edukasi

membantu pemudik yang menghadapi tantangan selama perjalanan. Setiap tahun, lonjakan jumlah pemudik di Terminal Lebak Bulus sering kali menyebabkan ketidaktertiban, rawan kejahatan, serta kendala kesehatan bagi pemudik yang rentan seperti lansia dan ibu hamil. Dengan adanya Karya Bakti Lebaran (KBL) 2025, kami ingin memastikan perjalanan mereka lebih aman, nyaman, dan tertib, sejalan dengan nilai-nilai Pramuka dalam melayani masyarakat.

Memberikan edukasi kewaspadaan kepada penumpang dengan membagikan informasi terkait keselamatan barang bawaan dan cara menghindari pencopet. serta membantu menyediakan cek kesehatan bersama Tenaga Kesehatan

sehingga dapat meningkatkan Kesadaran para pemudik perihal keselamatan karena banyak pemudik kurang memperhatikan barang bawaannya dan belum memahami langkah-langkah pencegahan kejahatan. Selain itu, pentingnya kesehatan pemudik dengan menyediakan tempat istirahat dan cek kesehatan. Partisipasi aktif berbagai kalangan, terutama Pramuka Jaksel dapat membantu menciptakan lingkungan mudik yang lebih aman dan nyaman.

Started Ended
Number of participants
19
Service hours
25
Beneficiaries
1000
Location
Indonesia
Topics
Health lifestyles
Humanitarian action
Youth Engagement

Share via

Share