Indonesia

Peduli terhadap lingkungn sekitar

Inspirasi memilih proyek membantu warga korban banjir yaitu agar kita bisa membantu Meringankan beban masyarakat sekitar yang terdampak dan membangun semangat kebersamaan dalam masyarakat.

Dengan semangat gotong royong, kita bersatu membersihkan lingkungan, meringankan beban masyarakat sekitar yang terdampak banjir.dari situ kita bisa belajar bahwa penting sekali untuk kita peka terhadap lingkungan sekitar yang terkena bencana, dengan cara membantu membersihkan gor yang ada di desa tersebut dengan bergotong royong bersama anggota oranuka saka bhayangkara , ataupun menyumbangkan makanan atau sembako serta baju yang mereka butuhkan.

Pembelajaran dari proyek membantu membersihkan tempat warga yang kebanjiran yaitu Pentingnya empati dan kepedulian terhadap sesama. Gotong royong memperkuat solidaritas komunitas. Pengelolaan waktu dan kerja sama tim meningkatkan efisiensi. Lingkungan bersih berdampak positif pada kesehatan dan kenyamanan. Setiap kontribusi kecil membuat perbedaan besar.

Number of participants
21
Service hours
21
Beneficiaries
100
Location
Indonesia
Topics
Civic engagement
Humanitarian action
Youth Engagement

Share via

Share